Program Studi Sistem-Sistem Pertanian, Program Pascasarjana Unhas disamping menitikberatkan pengkajian mendalam pada masing-masing sub sektor melalui konsentrasi studi, juga menekankan perlunya wawasan yang luas tentang keterkaitan antar berbagai subsektor dalam bidang pertanian tersebut.
- Visi : menjadi pusat pengkajian dan pengembangan sistem pertanian terpadu di Indonesia menjelang tahun 2015
- Misi : mengkaji iptek bidang pertanian dalam rangka mendukung sistem pertanian terpadu dan mengembangkan berbagai model sistem pertanian, khususnya yang bersifat terpadu
- Tujuan : menghasilkan luaran yang mampu mengembangkan model sistem pertanian dan memiliki keahlian spesifik dalam salah satu sub sektor bidang pertanian.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar